Hari/Tanggal : Rabu/9-10-2019
Kelas : V ( Lima )
Tema : 3 – MAKANAN SEHAT
Anak-anak bu guru yang sholih dan sholihah, sebelum mengerjakan soal mari kita berdoa dulu yaa...
ROBBI ZIDNII 'ILMAN WARZUQNII FAHMAA, WAJ'ALNII MINASH-SHAALIHIIN
Artinya :
"Ya Allah, tambahkanlah aku ilmu dan berikanlah aku rizqi akan kepahaman. Dan jadikanlah aku termasuk golongan orang-orang yang sholeh"
Pilihan Ganda
1.
Keanekaragaman budaya harus terus dikembangkan agar dapat menjadi .
. .
persatuan
dan kesatuan.
a.
Perpecahan b.
Perusak c. Penghalang d. Perekat
2.
Keragam sosial budaya akan menjadi modal utama .
. . Nasional
suatu bangsa
a.
Pembangunan b. kemerdekaan c. Pendidikan d. Kejayaan
3.
Sayur bayam , daging berwarna merah adalah
contoh makanan yang banyak mengandung .
. . .
a.
Vitamin b.
Karbohidrat c. zat besi d.
Lemak
4.
Informasi yang bersifat membujuk masyarakat supaya tertarik akan suatu produk atau jasa
yang diatawarkan di televisi sering kita
disebut dengan . . .
a.
Iklan b.selebaran
c. Poster d. barner
5.
Yang termasuk contoh hewan ruminansia
adalah . . .
a.
Sapi b. Singa c.
Ular d. Tokek
6.
Air sangat penting bagi tubuh kita, fungsi air
di dalam tubuh kita dibawah ini ,kecuali, . . .
a.
Zat
pelarut c. Pengatur suhu tubuh
b.
Pembentuk sel darah merah d. Pengenyang
perut
7.
Semua kegiatan yang menggabungkan aspek sosial
dan ekonomi yang bertujuan meningkatkan taraf hidup disebut .
. .
a.
Makhluk sosial c. Persatuan kerja
b.
Pembangunan sosial d. Interaksi
sosial
8.
Contoh interaksi manusia yang menyesuaikan diri
dengan alam adalah . . .
a.
Hidup dengan sumber makanan
b.
Membangun rumah tahan gempa di tengah kota
c.
Memakai mantel di musim kemarau
d.
Tinggal
berpindah – pindah setiap pergatian musim
9.
Di bawah ini yang merupakan cara pembuatan batik , kecuali
,
. .
a.
Tulis b. Cap c. Printing d. Komputer
10.
Tari Pendet adalah tarian pemujaan yang berasal
dari .
. .
a.
Bali b.
solo c. Jawa Timur d.
Maluku
Isian
1.
Mengapa manusia disebut makhluk sosial?
2.
Sebutkan contoh interaksi manusia dengan alam?
3.
Apa sajakah bentuk interaksi manusia di
lingkungan masyarakat?
4.
Meningkatkan kesejahteraan sosial masyarakat
adalah tujuan dari …
5.
Apa saja agama yang ada di Indonesia? sebutkan hari raya nya!
6.
Apa yang dimaksud adat istiadat?
7.
Contoh kerjasama dilingkungan masyarakat
adalah…
8.
Sebutkan contoh media cetak dan media
elektronik
9.
Kalimat ….. bertujuan meyakinkan atau memengaruhi pendengar atau
pembaca pada sebuah iklan
10.
Apa perbedaan media cetak dan media
elektronik?
11.
Apa tujuan pembuatan iklan?
12.
Apakah perbedaan tangga nada diatonic mayor
dan minor?
13.
Sebutkan 3 contoh alat music ritmis dan
melodis?
14.
Tari Bondan berasal dari…
15.
Tari gantar dari Kalimantan yang menceritakan
tentang …… sedangkan tari kancet papatai menceritakan…
16.
Apa manfaat music pengiring yang tepat pada
iklan media elektronik…
17.
Apa yang dimaksud dengan storyboard pada iklan?
18.
Sebutkan ciri-ciri batik modern …
19.
Properti dari tari merak antara lain..
20.
Alat musik berikut berasal dari... A) angklung B) gamelan C)sasando
21.
Sebutkan 4 macam perut pada ruminansia?
22.
Gerak peristaltic pada manusia yang berfungsi
mendorong makanan masuk kedalam lambung adalah….
23.
Enzime didalam mulut yang mengubah zat gula
menjadi zat tepung adalah enzime…
24.
Bagaimanakah Urutan proses pencernaan pada
manusia adalah…
25.
Bagaimanakah cara merawat organ pencernaan?
Siap bu...Devi
BalasHapusSiap buk~mya
BalasHapusSiap buuuu
BalasHapusDZAKI DIRGHAM
Ok Bu nazua alifia agisya
BalasHapus